FAKTA UNIK KOPI dan TEH


Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh...
Nah, kali ini informasi yang akan Kak Amir berikan adalah mengenai fakta unik seputar KOPI dan TEH. Wah, menarik ya..?? Ayukkk,, kita baca informasinya sampai selesai, agar wawasan kita semakin bertambah.. :)
semoga bermanfaat ya,,, :)


INFO SEPUTAR KOPI
1.      Kopi Adalah Sejenis Minuman Yang Berasal Dari Proses Ekstraksi Biji Tanaman Kopi
2.      Kata Kopi Sendiri Berasal Dari Bahasa Arab Yaitu “Qohwah” Yang Berarti Kekuatan, Lalu Orang-Orang Turki Menyebutnya Kahveh, Kemudian  Orang-Orang Belanda Menyebutnya Koffie
3.      Kopi Pertama Kali Ditemukan Oleh Bangsa Etiopia Di Benua Afrika Sekitar Tahun 1000 Sebelum Masehi
4.      Penyebaran Kopi Ke-Seluruh Dunia  Bersamaan Dengan Perkembangan Islam Pada Saat Itu
5.      Ada Dua Varietas Pohon Kopi Yang Dikenal Secara Umum Yaitu “ Arabika” Dan “Robusta”
6.      Biji Kopi Pertama Kali Masuk Ke Eropa Pada Tahun 1615. (Jadi Bangsa Arab Lebi Dulu Mengenal Kopi Daripada Bangsa Eropa)
7.      Satu Tanaman Kopi Bisa Berusia 200 Tahun
8.      Kopi Luwak Adalah Kopi Termahal Di Dunia, Di Amerika Kopi Luwak Dihargai 500 Ribu Rupiah Percangkirnya
9.      Indonesia Merupakan Negara Terbesar Ketiga Dalam Memproduksi Kopi Setelah Brazil Dan Vietnam

INFO SEPUTAR TEH
1.      Teh Adalah Minuman Yang Mengandung Kafein Yang Dibuat Dengan Cara Menyeduh Daun, Pucuk Daun Atau Tangkai Daun
2.      Tanaman Teh Pertama Kali Ditemukan Di Negeri Tiongkok Di Provinsi Yunan
3.      Pada Awalnya Teh Digunakan Orang-Orang China Sebagai Bahan Obat-Obatan, Namun Ketika Dikunyah Orang-Orang Menikmati Rasa Yang Enak Sehingga Ia Diseduh Dan Menjadi Minuman
4.      Tanaman Teh Pertama Kali Masuk Ke Indonesia Pada Tahun 1684 Yang Dibawa Oleh Seseorang Berkebangsaan Jerman
5.      Negara Penghasil Teh Tebesar Adalah Negara Cina
6.      Ternyata Komoditi Teh Paling Banyak Di Indonesia Dihasilkan Dari Produk Perkebunan Jawa Barat. Bahkan 72 % Kebutuhan  Teh Di Indonesia Dikontribusi Dari Perkebunan Teh Jawa Barat.



EmoticonEmoticon